Source : Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Kab. Tapin
Pada hari Senin 04 Juli 2022 Dinas Kesehatan Kab.Tapin di wakili Bidang P2P Mengikuti pendampingan Kegiatan DPRD Kabupaten Tapin Komisi II dalam kegiatan study banding / konsultasi ke DPRD Pulang Pisau provinsi Kalimantan Tengah Tentang Pengeloaan, Pembinaan, dan Pengawasan Usaha Burung Walet serta mekanisme pemungutan pajak dan kualitas hasil sarang burung Walet DPRD Kabupaten Pulang Pisau.
RANTAU,- Bupati Tapin H Yamani menghadiri dan sekaligus membuka musyawarah cabang (Muscab) Ikatan Bi...
Bupati Tapin H Yamani hadiri acara kajian milenial tongkrongan anak muda zaman now refleksi Jaber Ba...
RANTAU, - Pemerintah Kabupaten Tapin kembali melaksanakan kegiatan rutin Safari Jumat. Safari Jumat...
RANTAU,- Wakil Ketua TP PKK Hj Elya Hartati beserta jajaran TP PKK Kabupaten Tapin melaksanakan pemb...