Berita

Beranda / Berita

Tapin Peringati Hut Satpam Ke 45 tahun 2025


19 January 2026 Sekretariat Daerah Berita

Image

RANTAU,- Bupati Tapin H Yamani yang diwakili Staf Ahli Ekobang H Hamdan Roesyadi bersama jajaran pejabat Polres Tapin dan instansi terkait saat menghadiri puncak peringatan HUT Satpam ke 45, bertempat di Aula Namora Polres Tapin. Kamis, 15 Januari, 2026.

Loading...